Friday, October 21, 2011

Mitsubishi Belum Siap Rilis ASX ke RI

http://images.detik.com/content/2011/10/22/1207/asx-in.jpgPeluncuran Mitsubishi ASX di pasar mobil Indonesia terus tertunda. Sebelumnya PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) berencana bakal meluncurkan mobil tersebut 2011, namun saat saat ini belum teralisasi. Sementara 2011 akan berakhir 2 bulan lagi. Apa penyebabnya?

Direktur Pemasaran PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), Rizwan Alamsjah mengatakan sebenarnya PT KTB selaku pemegang merek Mitsubishi di Tanah Air tidak menghadapi masalah. PT KTB hanya belum siap.

"ASX Outlander belum siap, sebetulnya tidak ada kendala," kata Rizwan di Jakarta.

Rizwan mengatakan saat ini PT KTB masih mengadakan test pasar pada mobil tersebut agar sesuai untuk konsumennya di RI. "Kita masih study terus. Memang untuk urusan itu agak lama," tandasnya.

Lebih lanjut Rizwan mengatakan, untuk model Mitsubishi ASX, PT KTB sedikit mengalami masalah pada penentuan harga. PT KTB sedikit bingung untuk menetukan harga mobil tersebut agar sesuai dengan kocek masyarakat Indonesia.

"Kalau ada juga paling harganya. Itu agak kendala,. Untuk mobil tersebut itu kompetitornya Honda CR-V," imbuh Rizwan.

Mitsubishi ASX didaulat sebagai mobil dengan tingkat aman berkualitas tinggi yakni dilengkapi fitur sabuk pengaman dengan sistem pretensioner.

Juga dilengkapi SRS airbag untuk kursi pengemudi dan penumpang, SRS airbag untuk menjaga lutut, SRS airbags untuk sisi samping mobil serta ISO-FIX yakni pengaman untuk kursi anak-anak.

Fitur pengaman lainnya pada mobil dengan mesin kapasitas 2.000 cc DOHC Mivec itu yang dengan tersematnya Active Stability Control (ASC), Antilock Brake System dengan Electronic Brake Distribution dan Brake Assist.

Dan di balik tubuhnya yang macho, ASX Outlander Sport diperkuat dengan mesin kapasitas 2.000 cc DOHC Mivec. Mesin tersebut kemudian akan didukung oleh transmisi otomatis 6-speed dengan sistem penggerak roda elektronik tiga konfigurasi, 2WD, 4WD Auto, dan 4WD Lock.


   
show details Oct 20 (2 days ago)
   
Peluncuran Mitsubishi ASX di pasar mobil Indonesia terus tertunda. Sebelumnya PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) berencana bakal meluncurkan mobil tersebut 2011, namun fakta belum teralisasi. Sementara 2011 akan berakhir 2 bulan lagi. Apa penyebabnya?

Direktur Pemasaran PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), Riswan Alamsyah mengatakan sebenarnya PT KTB selaku pemegang merek Mitsubishi di Tanah Air tidak menghadapi masalah. PT KTB hanya belum siap.

"ASX Outlander belum siap, sebetulnya tidak ada kendala," kata Ridswan disela-sela peluncuran Mitsubishi Pajero Sport 2012 di hotel Darmawangsa, Jakarta, Kamis (20/10/2011).

Riswan mengatakan saat ini PT KTB masih mengadakan test pasar pada mobil tersebut agar sesuai untuk konsumennya di RI. "Kita masih uji study terus. Memang untuk urusan itu agak lama," tandasnya.

Lebih lanjut Riswan mengatakan, untuk model Mitsubishi ASX, PT KTB sedikit mengalami masalah pada penentuan harga. PT KTB sedikit bingung untuk menetukan harga mobil tersebut agar sesuai dengan kocek masyarakat Indonesia.

"Kalau ada juga paling harganya. Itu agak kendala," pungkas Riswan. "Untuk mobil tersebut itu kompetitornya Honda CR-V," imbuh Riswan.

Mitsubishi ASX didaulat sebagai mobil dengan tingkat aman berkualitas tinggi yakni dilengkapi fitur sabuk pengaman dengan sistem pretensioner.

Juga dilengkapi SRS airbag untuk kursi pengemudi dan penumpang, SRS airbag untuk menjaga lutut, SRS airbags untuk sisi samping mobil serta ISO-FIX yakni pengaman untuk kursi anak-anak.

Fitur pengaman lainnya pada mobil dengan mesin kapasitas 2.000 cc DOHC Mivec itu yang dengan tersematnya Active Stability Control (ASC), Antilock Brake System dengan Electronic Brake Distribution dan Brake Assist.

Dan di balik tubuhnya yang macho, ASX Outlander Sport diperkuat dengan mesin kapasitas 2.000 cc DOHC Mivec. Mesin tersebut kemudian akan didukung oleh transmisi otomatis 6-speed dengan sistem penggerak roda elektronik tiga konfigurasi, 2WD, 4WD Auto, dan 4WD Lock.

0 comments:

Post a Comment

Admin

 
 
Copyright © Motor Trend
Designs By adsensecepat